Kamis, 19 Januari 2012

Selain untuk menjaga stress, HSP 70 juga berfungsi sebagai pengatur dan penjaga kondisi tubuh yang memungkinkan dapat menyebabkan penyakit. Gen HSP 70 juga terlibat dalam beberapa aktivitas tubuh, seperti perubahan sel tubuh yang menyebabkan terjadinya penuaan.
Informasi mengenai gen HSP 70 ini sangat sedikit, terutama dalam konteks penuaan yang mempengaruhi peranan gen HSP 70 (Muh. Latarul Islain). Sehingga untuk memperluas informasi mengenai pengaruh penuaan terhadap gen HSP 70, maka harus dilakukan kajian-kajian yang berkaitan dengan hal tersebut. Salah satu metode untuk itu dengan mengunjungi situs dibawah ini.
http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/21443787/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar